Senin, 21 Maret 2016

Koran The Jakarta Post

Add caption


Koran Jakarta Post
 Koran Jakarta Post – The Jakarta Post merupakan sebuah surat kabar harian berbahasa Inggris yang diedarkan di Indonesia. Harian ini sendiri merupakan milik PT Bina Media Tenggara dengan kantor yang berada di Jakarta. Koran Jakarta Post mulanya didirikan oleh gabungan dari 4 media Indonesia atas desakan dari Ali Moertopo selaku Menteri Penerangan pada waktu itu serta politikus Jusuf Wanandi.
Sesudah terbit untuk pertama kalinya pada tanggal 25 April 1983, Koran Jakarta Post selama beberapa tahun bisa bertahan hanya dengan sejumlah iklan serta sirkulasi semakin meningkat. Sesudah pergantian kepala editor pada tahun 1991, koran ini pun mulai mengambil posisi pro demokrasi. Koran Jakarta Post merupakan salah satu surat kabar Indonesia berbahasa Inggris yang berhasil selamat saat krisis keuangan Asia pada tahun 1997.  Saat ini, Koran ini mempunyai sirkulasi sebesar 40.000 eksemplar.
Koran Jakarta Post juga punya edisi Minggu (Sunday) serta Daring (Online), yang mana isinya tak diterbitkan di edisi harian cetak. Sasaran pembaca koran Jakarta Post yaitu masyarakat asing serta masyarakat Indonesia yang berpendidikan. Membidik pembaca kategori ini, tentu jumlah pembacanya terbatas, namun meski demikian, jumlah pembaca orang Indonesia dari kelas menengah pun terus meningkat. The Jakarta Post hingga saat ini sudah memenangkan beberapa penghargaan serta dijuluki sebagai harian berbahasa Inggris terkemuka di Indonesia.
Meskipun The Jakarta Post mentargetkan pembaca dari kalangan pebisnis dan warga berpendidikan Indonesia, serta warga asing. Namun  pada tahun 1991, pembaca koran ini 60 persennya adalah ekspatriat. Harian ini pun kemudian mulai menargetkan lebih banyak pembaca dari warga Indonesia dan p pada tahun 2009, sekitar separuh dari 40.000 pembaca Koran Jakarta Post merupakan warga Indonesia kelas menengah. Dengan begitu, Koran Jakarta Post tetap menjadi salah satu pilihan tepat sebagai media promosi Anda.
Memasang iklan di Koran Jakarta Post adalah langkah yang tepat untuk memperkenalkan usaha Anda ke masyarakat luas, terutama untuk kalangan pebisnis, masyarakat kalangan menengah Indonesia, serta warga asing yang tinggal di Indonesia.

Tarif Pasang Iklan di Koran Jakarta Post
I. Iklan Reguler
Hitam Putih minimal ukuran 20 mmk, tarif Rp 54.000/mmk
Warna, minimal ukuran 800 mmk , tarif Rp 72.000/mmk
II. Iklan Classified
Hitam putih, maksimal ukuran 200 mmk, tarif Rp 50.000/mmk
III. Iklan Job Gallery*
Hitam putih, minimal 20 mmk, atrif Rp 52.000/mmk
Warna, minimal 800 mmk, tarif Rp 70.000/mmk
IV. Iklan Baris
Baris Biasa, hitam putih, minimal 3 baris, maksimal 12 baris, tarif Rp 38.000/baris
Keterangan :
) Terbit setiap Jumat dan Sabtu
Ukuran Kolom Jakarta Post 1 Column = 50mm, 2 Column = 105mm, =3 Column : 160mm, 4 Column = 215mm, 5 Column : 270mm dan 6 Column : 325mm
Pasang Iklan  Koran Jakarta Post adalah media iklan yang efektif dan cocok untuk Anda yang ingin iklan Anda di baca kalangan menengah dan pebisnis Indonesia serta para WNA yang tinggal di Indonesia, namun kurang cocok untuk usaha yang menargetkan pelanggan dari kalangan masyarakat Indonesia menengah bawah.

Pemasangan Iklan di Koran The Jakarta Post Hubungi :
“ Kreatif Agency “
(021) 29866311 | 0811 8382 000

Email : cs@kreatifmedia.co.id

Tidak ada komentar:

Posting Komentar